Selasa, 27 Mei 2014

Eksperimen Uji Amilum Sederhana Tingkat SD/MI

Hai Sob semuanya!Kali ini aku menyediakan cara untuk Menguji Amilum.caranya mudah lho,beneran nih sob,gini nih caranya=

Siapkan alat sebagai berikut=
1.lugol/betadine
2.Tempat pengujian
3.Objek yang akan diuji(Seperti kentang,ubi,Jeruk dll)saya akan menyingkatnya OAD

Langkah Langkahnya adalah sebagai berikut=
1.Taruh OAD di tempat pengujian
2.Tetesi OAD dengan Lugol/Betadine
3.Apabila OAD mengandung amilum yang tinggi maka warna OAD setelah ditetes akan     berwarna Ungu
4.Apabila OAD tidak mengandung amilum yang cukup tinggi maka warna akan tetap

Tidak ada komentar:

Posting Komentar